Description
Memperlihatkan telinga bagian luar, tengah dan dalam. Gendang telinga, dengan tulang martil, landasan dan rumah siput dengan tulang sanggurdi dapat dilepas, terpasang pada alas.
Size : 28 x 18 x 18 cm
Bahan : plastik, dengan warna yang mirip aslinya
Ukuran 4x sesungguhnya, 4 bagian